Twibbon Badut 2021 yang Lucu & Viral, Berikut Kumpulannya!

Posted on

Twibbon Badut 2021 yang Lucu & Viral — Twibbon memiliki banyak sekali fungsi, Anda bisa gunakan twibbon untuk saran kampanye, mempromosikan event, dan juga memperingati sesuatu.

Tak hanya itu, Anda juga bisa menggunakan twibbon untuk sekedar seru-seruan saja. 

Baru-baru ini banyak orang yang mengunggah twibbon badut. Mereka yang mengunggah bingkai badut di sosmed ini mengaku siap menghibur dan menemani siapa saja dikala gabut.

Simak selengkapnya pembahasan tentang twibbon badut kali ini. 

Apa Itu Twibbon Badut?

Twibbon badut adalah bingkai digital bertemakan badut yang bisa Anda pakai di foto Anda.

Sama seperti twibbon biasa, Anda bisa mengunggah sampul badut sebagai postingan di sosmed atau menggunakannya sebagai foto profil. 

Perlu Anda ketahui, saat ini sudah banyak twibbon badut yang digunakan oleh para pengguna sosmed. Tak perlu lagi malu-malu jika Anda ingin menggunakan sampul badut. 

Twibbon Badut Viral

Badut adalah sosok yang selalu tertawa untuk menyenangkan dan menghibur oleh orang lain.

Beberapa orang menganggap hidup mereka seperti badut, dimana mereka selalu membuat orang terhibur. Padahal diri sendiri belum tentu bahagia. 

Saat ini bingkai badut digunakan oleh mereka yang mementingkan kebahagiaan orang lain padahal diri sendiri juga sedang hancur.

twibbon badut indonesia yang lucu dan viral 2021
bingkai twibbonize badut indonesia yang lucu dan viral 2021

Mereka yang merasa dipermainkan oleh orang lain, terjebak friendzone, dan lain sebagainya juga menggunakan bingkai badut. (Baca Juga: Twibbon Move On)

bingkai badut ini juga bisa digunakan untuk mengapresiasi mereka yang berprofesi sebagai badut.

Badut merupakan pekerjaan mulia, sebab badut selalu berusaha untuk membuat orang lain tersenyum dan tertawa. 

Cara Mendapatkan Bingkai Badut

Ada banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk memperoleh twibbon ini. Anda bisa membuat bingkai badut sendiri dengan menggunakan aplikasi editing yang Anda miliki.

Kalau Anda tidak ingin repot-repot membuat bingkai badut sendiri, Anda bisa mendapatkan bingkai badut melalui situs twibbonize.com.

Kali ini kami akan membagikan kumpulkan link bingkai badut terbaik dari situs twibbonize.com.

Kelebihan dari bingkai badut twibbonize ini adalah desainnya yang beragam. Anda bisa memilih desain bingkai badut yang Anda inginkan di situs tersebut.

Tak hanya itu, lewat situs twibbonize tersebut Anda bisa langsung memasukkan foto Anda ke dalam twibbon.

Link Twibbon Badut Terbaru 2021

Anda bisa memilih menggunakan bingkai badut yang sesuai dengan kondisi Anda saat ini. Setiap bingkai badut memiliki tulisan dan desain yang berbeda. Berikut ini merupakan bingkai badut yang bisa Anda pilih:

Cara Memasang Foto di Bingkai Badut

Setelah Anda memilih bingkai badut twibbonize yang sesuai, Anda bisa melanjutkan cara membuat bingkai badut dengan menambahkan foto di dalamnya. 

Klik tombol Pilih foto untuk menambahkan foto kedalam bingkai badut. Setelah foto dipilih, maka atur posisi dan ukuran foto di Bingkai badut tersebut, lalu tekan tombol selanjutnya.

Unduh bingkai badut secara gratis dengan mengklik tombol Unduh Foto.

Itulah yang bisa kami sampaikan tentang bingkai badut yang sedang viral. Sekian pembahasan kali ini, semoga Anda menikmati info seputar bingkai badut ini.