PUBG 32 bit 1.5 APK: Cara Install dan Downloadnya

Posted on

PUBG 32 bit 1.5 merupakan versi dari game PUBG Mobile yang lebih ringan, sehingga ramah bagi ponsel dengan spek minim.

Kalau ponsel Anda tidak kuat menjalankan game PUBG 64 bit, maka Anda bisa coba instal PUBG 32 bit. 

Selain itu, dengan menggunakan PUBG 32 bit maka Anda bisa lebih mudah ketika menggunakan OBB Mod dan juga Packs.

Mod dan fitur cheat lainnya lebih bisa work jika Anda menggunakannya di PUBG 32 bit. 

PUBG 32 Bit 1.5

PUBG sudah dikenal sebagai salah satu game yang memiliki grafis memukau. Game PUBG yang biasa di download dari Play Store ataupun App Store umumnya merupakan versi 64 bit.

pubg 32 bit 1.5 apk
pubg 32 bit 1.5 apk

Anda bisa bermain di PUBG 64 bit dengan lancar apabila Anda memiliki ponsel dengan spek yang mumpuni. Lalu, bagaimana dengan Anda yang hanya punya hp jadul dengan spek pas-pasan? (Baca Juga: Logo iPhone FF  )

Anda bisa menggunakan PUBG versi 32 bit jika menggunakan hp pas-pasan untuk bermain PUBG. Tidak hanya itu, fungsi PUBG 32 bit ini bisa membuat Anda lebih mudah dalam menggunakan mod, cheat, dan juga packs.

Download PUBG 32 Bit 1.5 Apk

Saat ini PUBG 32 bit tidak bisa langsung Anda unduh dari Play Store dan juga App Store. Kalau Anda ingin menggunakan PUBG 32 bit, maka Anda bisa mendownloadnya dari link yang kami bagikan kali ini. Berikut ini merupakan link download Apk dan OBB PUBG 32 bit:

Link Download PUBG 32 bit Apk: https://bit.ly/3k5C6Up

Link Download OBB PUBG 32 bit: https://bit.ly/2UIdTc0

Cara Install PUBG 32 Bit 1.5

Instal PUBG 32 bit 1.5 untuk mengubah game PUBG 64 bit menjadi 32 bit. Berikut ini merupakan cara mengubah PUBG 64 bit menjadi PUBG 32 bit:

  1. Pastikan Anda sudah mendownload PUBG 32 Bit apk beserta file obb nya.
  2. Masuk ke folder Android>data> lalu Anda bisa mengubah folder com.tencent.ig menjadi com.tencent.ig1.
  3. Masuk ke folder Android>obb> lalu ubah juga folder com.tencent.ig menjadi com.tencent.ig1.
  4. Buka folder obb com.tencent.ig1 tersebut, kemudian hapus file obb PUBG 64 bit yang ada di dalam folder tersebut. 
  5. Setelah nama folder data dan obb telah Anda ubah, maka Anda bisa menginstal PUBG 32 bit apk. 
  6. Setelah aplikasi PUBG 32 bit tersebut terpasang, maka Anda bisa salin file obb PUBG 1.5 32 bit yang sudah Anda download.
  7. Masuk ke folder Android>obb> ubah nama folder com.tencent.ig1 kembali menjadi com.tencent.ig. Lalu paste file obb PUBG 32 bit ke dalam folder com.tencent.ig tersebut.
  8. Masuk ke folder Android>data> lalu ubah nama com.tencent.ig1 kembali menjadi com.tencent.ig.
  9. File data dan obb PUBG 32 bit ini sudah selesai terpasang, kini Anda bisa membuka game ini dan login.

Instal game ini jika Anda mengalami lag ketika memainkan PUBG 64 bit.

Pastikan Anda mengikuti langkah diatas supaya bisa memasang PUBG 32 bit dengan benar. Sekian, selamat mencoba tutorial pasang PUBG 32 bit diatas!